Belajar HTML Membuat Paragraf Pada HTML
untuk memahami pembuatan paragraf <p> pada HTML, diharapkan anda terlebih dahulu sudah memahami penulisan dan apa itu tag, element, atribut. paragraf disini merupakan suatu tag untuk membuat suatu elemen dalam penulisan HTML. dalam paragraf itu sendiri terdapat 3 element/tag lain yang bisa dikombinasikan langsung dengan tag paragraf <p>. element tag tersebut yaitu :
- paragraf rata kiri menggunakan align left
- paragraf rata kanan menggunakan align right
- paragraf rata tengah menggunakan align center
- paragraf rata kiri kanan menggunaan align justify
<p> penulisan paragraf <p>
HTML mengunakan tag kusus untuk membuat paragraf yaitu <p>. perhatikan contoh berikut :
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>belajar membuat paragraf</title>
</head>
<body>
ini adalah paragraf pertama
ini adalah paragraf kedua
<p align="left">1. ini merupakan penulisan paragraf rata kiri dalam dokument HTML</p>
<p align="right">2. ini merupakan penulisan paragraf rata kanan dalam dokument HTML</p>
<p align="center">3. ini merupakan penulisan paragraf rata tengah dalam dokument HTML</p>
<p align="justivy">4. ini merupakan penulisan paragraf rata kiri kanan dalam dokument HTML</p>
</body>
</html>
dari contoh diatas kita dapat tahu bagaiman cara membuat sebuah paragraf di web atau HTML
Sekian Terima kasih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar